PLUS | Platform Usaha Sosial

Page /
Zoom 100%

4 Jenis Laporan Keuangan

Empat laporan keuangan yang harus Anda ketahui adalah Laporan Laba/Rugi, Laporan Neraca, Laporan Perubahan Modal, dan Laporan Arus Kas. Meskipun Anda tidak harus membuat laporan keuangan, Anda diharapkan tetap menyusunnya untuk mengetahui keadaan keuangan Usaha Sosial Anda, apakah menghasilkan keuntungan atau tidak.

Materi ini akan menjelaskan secara singkat tentang konsep dari keempat laporan keuangan yang telah dikenal secara umum. Untuk contoh kasus, akan dibahas di materi lainnya.

Share this page

facebook twitter linkedin whatsapp telegram messenger gmail yahoomail outlook