7 Hal yang Kita Pelajari setelah Ngopi bareng Legal Expert
Mau ataupun tidak, social enterprise harus mematuhi peraturan dan hukum yang berlaku. Hal-hal seperti pendirian badan usaha, kontrak atau perjanjian dengan pihak lain untuk jalannya usaha, kontrak dengan karyawan, dan surat-surat untuk ekspor atau impor, merupakan hal yang penting diketahui. Pada Rabu, 4 Oktober 2017 lalu, PLUS berkolaborasi dengan BuatKontrak.com mengadakan Legal Talk Over Coffee, …
7 Hal yang Kita Pelajari setelah Ngopi bareng Legal Expert Read More »