Indonesia
Menginspirasi Negeri melalui Liberty Society
Mempunyai bisnis dengan misi sosial memang tidak mudah, tetapi ada reward tersendiri yang kita dapatkan saat mengetahui bahwa kita bisa memberikan tujuan hidup dan harapan untuk orang-orang atau komunitas yang kita bantu. Hal itulah yang selalu dirasakan oleh kami, Tamara, Karen, dan Sharon selama menjalankan Liberty Society. Apa itu Liberty Society? Liberty Society adalah brand …
SE, Curhat Yuk! Event Recap
Apakah kamu merupakan salah satu UMKM atau wirausaha sosial yang terdampak virus COVID-19? Jika kamu menjadi salah satu usaha yang terdampak COVID-19, kamu tidak sendirian. Banyak sekali pelaku usaha kecil dan menengah (UMKM) dan wirausaha sosial yang terdampak oleh pandemi yang terjadi dalam skala global. Usaha-usaha tersebut harus bertahan karena mengalami penurunan pendapatan yang ekstrem, …